Seiring berkembangnya zaman, teknologi digunankan untuk memenuhi kebutuhan dan keinginan manusia agar lebih mudah berkomunikasi bahkan melakukan hal tertentu. Namun dari segala dampak positif yang diterima manusia terdapat juga berbagai dampak negatif, baik secara fisik maupun mental.
Berikut Pengaruh Negatifnya :
- Gangguan Pada Syaraf Jari.
Gangguan postur tubuh memburuk akibat terlalu membungkuk didepan komputer.
3. Mata Kering
Mata terasa sakit jika kita tidak berkedip akibat menatap layar terlalu lama.
4. Radiasi Monitor
Jika pengguna memakai softlens kelelahan mata akan cepat terasa. Akibatnya mata kering dan menyebabkan timbulnya gesekan mata denganm kelopak mata.
5. Terganggunya Saraf Mata
Syaraf mata akan terasa perih dan berwarna merah akibat cahaya yang masuk ke dalam mata terlalu banyak disebabkan monitor terlalu terang
6. Penyakit Jantung
Jumlah waktu yang dihabiskan orang menatap layar memiliki hubungan langsung dengan kesehatan jantung sebesar 67%.
7. Sakit Kepala
Pencahayaan fluorescent tidak dapat dilihat dengan mata telanjang, yang bisa menyebabkan sakit kepala dan ketegangan mata.
8. Penurunan Daya Ingat
Bekerja lebih dari 55 jam seminggu memiliki daya ingat lebih rendah dibandingkan dengan kurang dari 41 jam
Posted by : Diyan Arika
Email : Arika970@gmail.com
Blog : diyanarika.blogspot.com
0 komentar:
Posting Komentar